Berapa Jumlah Pohon Beringin di Alun-a;im Utara

Yogyakarta - Anda pernah datang ke kawasan Alun-alun Utara Keraton Ngayogyakarto Hadiningrat?
Berapa jumlah pohon beringin di seputaran Alun-alun Utara? Ada yang tahu?
Jumlah pohon bering di Alun-alun Utara Yogyakarta ada 64 pohon.
Mengapa pohn beringin berjumlah sebanyak itu? Ada maknanya.
Jumlah itu menggambarkan usia Nab Muhammad SAW, yakni 64 tahun sampai beliau wafat.
Pohon-pohon beringin dikawasan itu sudah berusia tua dan tetap dipertahankan jumlahnya. Bila ada yang roboh atau mati akan diganti yang baru. (Bagus Kurniawan)